Halaman Depan / Arsip Tag : cara menanam cabai

Arsip Tag : cara menanam cabai

Tips Sederhana Bertanam Cabai Pada Lahan Gambut Baca Disini

bertanam cabai

Sangat tidaklah mudah untuk mengolah lahan gambut, apalagi untuk budidaya tanaman sayuran. Diperlukan keuletan dan teknologi dalam mengelola lahan gambut untuk menjadi lahan yang produktif. Jika Anda bisa mengolah lahan gambut menjadi produktif bagi tanaman sayuran maka itu akan mendatangkan keuntungan yang besar bagi Anda. Bagaimana dengan budidaya tanaman cabai? …

Baca Selanjutnya »

Budidaya Tanaman Cabai Dan Semangka Di Satu Areal Lahan

Pola Tumpang Sari Budidaya Tanaman Cabai Dan Semangka

Almarhum Broery Marantika mempunyai lagu dengan tema semangka berdaun sirih. Dengan keadaan yang sangat terbatas, nampaknya lagu Broery Marantika ini selaras dengan semangat para petani Ketapang, Kecamatan Linge, Aceh Tengah dalam mengembangkan pola tumpang sari budidaya tanaman cabai dengan tanaman semangka. Dengan motivasi yang kuat seseorang dapat berubah menjadi seseorang …

Baca Selanjutnya »

12 Langkah Cara Menanam Cabai di Musim Penghujan (Off Season)

cara menanam cabai dimusim penghujan image

Taukah Anda cara menanam cabai yang paling tepat itu kapan? Waktu ideal budidaya cabai yaitu dilakukan dibulan April hingga September. Dimana saat itu keadaan curah hujan sudah mulai berkurang serta serangan hama dan penyakit tamanan juga mulai menurun, waktu tersebut dinamakan dengan in-sesion.  Sedangkan di bulan Oktober hingga Maret disebut …

Baca Selanjutnya »

4 Langkah Praktis Cara Menanam Paprika

cara menanam paprika dengan media pot image

Tahu kah Anda, tentang paprika?? Paprika atau Capsicum annuum L adalah sejenis buah yang jika dilihat dari bentuknya adalah perpaduan antara cabai dan tomat. Tanaman ini masuk dalam keluarga terong-terongan, yang dapat tumbuh sempurna di dataran tinggi, dengan ketinggian tanah lebih dari 800 meter diatas permukaan laut . Suhu yang …

Baca Selanjutnya »

Belajar pengalaman cara menanam cabe keriting dari Curup, Bengkulu

Pengalaman cara menanam cabe keriting image

Inilah pengalaman tetntang cara menanam cabe keriting dari Curup, Bengkulu. “Meskipun cara menanam cabe keriting di sini lebih sulit dibandingkan tanaman jahe merah, namun produksi panennya tetap tinggi. Bahkan rata – rata hasil panen cabe keriting disini hingga 2,5 ton per hektar lahan tumpangsari,” Demikian awal pembicaraan Kami tentang cara menanam cabe …

Baca Selanjutnya »

Cara Menanam Ubi Kayu (Singkong) | Panduan Berkebun

gambar panduan cara menanam ubi kayu image

Ubi kayu, atau kerap disebut juga sebagai ketela pohon, merupakan salah satu tanaman umbi-umbian yang mengandung sumber karbohidrat tinggi sehingga termasuk dalam salah satu makanan pokok di Indonesia setelah beras dan Jagung. Cara menanam ubi kayu biasanya dilakukan dengan cara perkembangan vegetatif jenis stek batang. Umumnya budidaya umbi kayu yang banyak …

Baca Selanjutnya »